Projects
Recent Projects
Proyek Bukit Ciater Resort & Spa – Hotel merupakan 3 proyek dalam satu kawasan yang akan dibangun secara bertahap diarea seluas 5 hektar di Bukit Ciater, berjarak 10 menit dari lokasi Wisata Gunung Tangkuban Perahu kearah Subang. Dalam Proses pembangunan saat ini yang sedang dibangun dan kita pasarkan adalah villa dengan 3 tipe, kemudian dilanjut dengan Villa 2 lantai mengusung konsep Villatel yang dalam waktu dekat juga akan kami pasarkan dan dilanjut pembangunan Hotel berbintang dengan fasilitas ruang pertemuan dengan berbagai ukuran dan kebutuhan. Dan kesemuanya terintegrasi dalam landscape yang tertata apik dengan teknologi IoT bernuansa Bali yang sangat kental dan dikelola secara profesional dalam satu kawasan resort dengan manajemen pengelolaan yang berbasis web dan aplikasi.
property for sale
Private Pool Villa
Villa bernuansa Bali modern dengan 3 pilihan tipe dengan berbagai fasilitas seperti Lobby dengan cafe indoor, juga disediakan fasilitas cafe outdoor yang mengambang di atas kolam serta tidak ketinggalan Area BBQ dan semua itu berlokasi diatas puncak bukit dengan pemandangan kebun teh serta Gunung Tangkuban Perahu.
- Villa 3 kamar, Full Furnished, luas bangunan 273,25 m2
- Villa 2 kamar, Full Furnished, luas bangunan 254,5 m2
- Villa 1 kamar, Full Furnished, luas bangunan 132,5 m2 - SOLD OUT
property for sale
Pool Villa
Villatel dengan nuansa bali dengan 2 pilhan 1 kamar dan 2 kamar dengan fasilitas Lobby kolam renang dengan luasan yang berbeda-beda untuk informasi lebih lanjut silahkan kontak kami
- Villa 2 kamar, Full Furnished, luas bangunan 110 - 115 m2
- Villa 1 kamar, Full Furnished, luas bangunan 80 - 90 m2
property not for sale
Hotel Berbintang
Keberadaan hotel lebih cenderung sebagai pelengkap Bukit Ciater Resort dengan di lengkapinya ruang pertemuan dengan berbagai variasi kapasitas peserta. Selain itu juga dilengkapi :
- Lobby dengan yang sangat mewah
- Kolam renang yang sebagian indoor
- Fasilitas Spa Keluarga yang nyaman
- Fasilitas bersantai dan bermain keluarga
- Rooftop Chapel untuk acara pernikahan